Latar Belakang

Jauh sebelum bangsa ini merdeka, tak dapat dipungkiri bahwa Nahdlatul Ulama adalah organisasi yang paling konsisten dalam melayani dan mengangkat harkat martabat masyarakat menengah ke bawah. Salah satu yang paling dapat dilihat adalah peran Lembaga Pendidikan di NU baik berupa pesantren, madrasah, maupun Lembaga Pendidikan pada umumnya yang selama ini mampu mengakomodir kebutuhan masyarakat akan pendidikan.

Memasuki abad kedua, NU harus memiliki alternatif strategi yang lebih luas. Sudah saatnya NU memiliki kader kader professional yang mampu menguasai berbagai sektor agar khidmad gerakan yang dilakukan oleh organisasi keagamaan yang bersifat kultural ini memiliki nilai lebih dan sesuai dengan tantangan zaman. Hal ini dapat diwujudkan dengan melalukan akselerasi program peningkatan kualitas SDM melalui fasilitasi akses layanan pendidikan yang berkualitas.

Tujuan

  • NU hadir membantu masyarakat untuk mewujudkan cita-citanya

Manfaat

  • NU hadir membantu masyarakat untuk mewujudkan cita-citanya

Penerima

400 Penerima

2019-2020

134 Penerima

2020-2021

184 Penerima

2021-2022

234 Penerima

2022-2023

352 Penerima

2023-2024

Dokumentasi Kegiatan

App 1

App

Web 3

Web

App 2

App

Card 2

Card

Web 2

Web

App 3

App

Card 1

Card

Card 3

Card

Mitra